DPRD Ambon Tunggu Calon Pimpinan Dari Partai Golkar

DPRD Ambon Tunggu Calon Pimpinan Dari Partai Golkar - Hallo sahabat PORTAL PIYUNGAN, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul DPRD Ambon Tunggu Calon Pimpinan Dari Partai Golkar, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Berita, Artikel Daerah, Artikel Indonesia, Artikel Kabar, Artikel Maluku, Artikel Ragam, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : DPRD Ambon Tunggu Calon Pimpinan Dari Partai Golkar
link : DPRD Ambon Tunggu Calon Pimpinan Dari Partai Golkar

Baca juga


DPRD Ambon Tunggu Calon Pimpinan Dari Partai Golkar

Ambon, Malukupost.com - DPRD Kota Ambon saat ini sedang menunggu siapa calon pimpinan yang akan diusulkan partai Golkar untuk menduduki jabatan sebagai Wakil Ketua menggantikan Husein Toisutta yang meninggal dunia bulan Juni 2016. "Jadi kita sementara menunggu, DPRD juga sudah konsultasi dengan Departemen Dalam Negeri yang lebih menghendaki pimpinan dilantik terlebih dahulu supaya jangan sampai kita mengubah lagi tata tertib," kata Ketua DPRD Kota Ambon Jammes Maatita di Ambon, Senin (13/2). Setelah pimpinan dilantik, kekosongan di anggota baru dapat diisi lewat mekanisme pergantian antar waktu (PAW). Menurut Jammes, sebetulnya SK dari Gubernur untuk pelaksanaan PAW anggota sejak tahun 2016 sudah ada dan sudah dibicarakan.
Ambon, Malukupost.com - DPRD Kota Ambon saat ini sedang menunggu siapa calon pimpinan yang akan diusulkan partai Golkar untuk menduduki jabatan sebagai Wakil Ketua menggantikan Husein Toisutta yang meninggal dunia bulan Juni 2016.

"Jadi kita sementara menunggu, DPRD juga sudah konsultasi dengan Departemen Dalam Negeri yang lebih menghendaki pimpinan dilantik terlebih dahulu supaya jangan sampai kita mengubah lagi tata tertib," kata Ketua DPRD Kota Ambon Jammes Maatita di Ambon, Senin (13/2).

Setelah pimpinan dilantik, kekosongan di anggota baru dapat diisi lewat mekanisme pergantian antar waktu (PAW).

Menurut Jammes, sebetulnya SK dari Gubernur untuk pelaksanaan PAW anggota sejak tahun 2016 sudah ada dan sudah dibicarakan.

"Kalau bisa PAW anggota terlebih dahulu kemudian pimpinan. Hanya saja, sesuai dengan ammanat PP Nomor 16 kalau salah diterjemahkan anggota yang bersangkutan bisa menuntut haknya untuk kemudian melanjutkan masa jabatan," ujarnya.

"Nah masa jabatan ini yang dipertanyakan, sementara yang akan digantikan ini adalah seorang pimpinan yang sisa masa jabatannya masih dua tahun lebih," katanya.

James menyatakan, kalau melanjutkan sisa masa jabatan sebagai anggota tidak ada masalah, tetapi kalau melanjutkan sisa masa jabatan dalam kapasitas orang yang diganti, berarti otomatis dia menjadi pimpinan. (MP-3)


Demikianlah Artikel DPRD Ambon Tunggu Calon Pimpinan Dari Partai Golkar

Sekianlah artikel DPRD Ambon Tunggu Calon Pimpinan Dari Partai Golkar kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel DPRD Ambon Tunggu Calon Pimpinan Dari Partai Golkar dengan alamat link https://dportalpiyungan.blogspot.com/2017/02/dprd-ambon-tunggu-calon-pimpinan-dari.html

Subscribe to receive free email updates: