Tafaddal Jilid II Tak Ada Lawan, Benarkah?

Tafaddal Jilid II Tak Ada Lawan, Benarkah? - Hallo sahabat PORTAL PIYUNGAN, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Tafaddal Jilid II Tak Ada Lawan, Benarkah?, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Berita, Artikel Bone, Artikel Daerah, Artikel Hari Ini, Artikel Indonesia, Artikel Kabar, Artikel Ragam, Artikel Terkini, Artikel Update, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Tafaddal Jilid II Tak Ada Lawan, Benarkah?
link : Tafaddal Jilid II Tak Ada Lawan, Benarkah?

Baca juga


Tafaddal Jilid II Tak Ada Lawan, Benarkah?




BONEPOS, BONE - Pilkada Bone yang akan dihelat tahun depan seakan sepi figur, padahal selama ini Bone dikenal sebagai daerah yang banyak melahirkan pemimpin dan tokoh-tokoh handal yang memiliki kapasitas dan kapabilitas yang tidak diragukan lagi.

Sebut saja beberapa Pemimpin yang hebat dari Bumi Arung Palakka julukan Kabupaten Bone yang telah menorehkan tinta emas kepemimpinan di Sulawesi Selatan dan Nasional seperti Amin Syam (Mantan Gubernur Sulsel), HM. Yusuf Kalla (Wakil Presiden RI) dan beberapa tokoh lainnya.

Setelah Andi Baso Fahsar mengumunkan paket Tafaddal Jilid II tidak lama ini, seakan Pilkada Bone telah usai dan tidak lagi ada sosok penantang petahana yang betul-betul serius untuk bertarung di Bumi Arung Palakka.

Direktur Indeks Politica Indonesia (IPI), Suwadi Idris menilai peluang Andi Fashar Padjalangi dan Ambo Dalle untuk memenangkan Pilkada tahun depan sudah hampir dipastikan

"Gambaran data, petahana Tafaddal sangat kuat. selain kinerja Bupati yang cukup memuaskan, dukungan politik dari partai golkar serta sepakatnya kembali maju bersama membuat pasangan petahana berpotensi kembali memenangkan pilkada Bone", ungkap Suwadi Idris via WhatsApp, Minggu 16 April 2017 kepada Bonepos.com.

Lanjut, Suwadi Idris mengungkapkan bahwa hingga bulan April belum ada Figur ataupun pasangan figur yang mumpuni untuk mengalahkan Tafaddal Jilid II

"Potensi lawan kuat petahana hingga bulan april belum ada yang nampak mumpuni bisa bersaing dengan pasangan Tafaddal Jilid II", ungkapnya.

Akankah kondisi ini tetap bertahan? Apakah Tafaddal Jilid II akan melawan kotak kosong? Kita tunggu keseriusan beberapa Politisi untuk maju dalam Pilkada Bone 2019 menantang Tafaddal Jilid II. Sebut saja, Andi Mangunsidi Massarappi, Andi Irwandi Natsir, Andi Asrul, Andi Sinkeru Rukka dan beberapa tokoh Bone lainnya.


PEWARTA : RAHMAN HASANUDDIN
EDITOR : JUMARDI
COPYRIGHT © BONEPOS 2017


Demikianlah Artikel Tafaddal Jilid II Tak Ada Lawan, Benarkah?

Sekianlah artikel Tafaddal Jilid II Tak Ada Lawan, Benarkah? kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Tafaddal Jilid II Tak Ada Lawan, Benarkah? dengan alamat link https://dportalpiyungan.blogspot.com/2017/04/tafaddal-jilid-ii-tak-ada-lawan-benarkah.html

Subscribe to receive free email updates: