Pilkada Bone, Pasangan Petahana Dinilai Miliki Modal Politik yang Kuat

Pilkada Bone, Pasangan Petahana Dinilai Miliki Modal Politik yang Kuat - Hallo sahabat PORTAL PIYUNGAN, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Pilkada Bone, Pasangan Petahana Dinilai Miliki Modal Politik yang Kuat, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Berita, Artikel Bone, Artikel Daerah, Artikel Hari Ini, Artikel Indonesia, Artikel Kabar, Artikel Ragam, Artikel Terkini, Artikel Update, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Pilkada Bone, Pasangan Petahana Dinilai Miliki Modal Politik yang Kuat
link : Pilkada Bone, Pasangan Petahana Dinilai Miliki Modal Politik yang Kuat

Baca juga


Pilkada Bone, Pasangan Petahana Dinilai Miliki Modal Politik yang Kuat


BONEPOS.COM, BONE - Direktur PT Indeks Politica Indonesia (IPI) Suwadi Idri Amir mengungkapkan bahwa Pilkada Bone 2018 mendatang membutuhkan kerja ekstra calon lawan petahana pasangan H Andi Fahsar M Padjalangi dan H Ambo Dalle (Tafadal).

Sebab, menurut Suwadi pasangan petahana dukungan electoralnya sangat tinggi, itu karena kinerjanya dianggap cukup memuaskan.

"Pasangan petahana memiliki modal politik kuat, sebab kembali diusung Partai Golkar dan berpotensi membangun koalisi besar,"ungkap Suwadi kepada Bonepos.com, Selasa 16 Mei 2017.

Modal kedua, lanjut Suwadi, pasangan petahana, dianggap memuaskan kinerjanya, dan bebas dari issu korupsi.

Untuk diketahui bahwa, Pasangan Bakal calon Bupati dan Wakil Bupati Bone H Andi Fahsar M Padjalangi dan H Ambo Dalle (Tafadal), mengembalikan formulir pendaftaran ke Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Gerindra Kabupaten Bone, Minggu, 14 Mei 2017 kemarin.  (*)


EDITOR : JUMARDI
COPYRIGHT © BONEPOS 2017


Demikianlah Artikel Pilkada Bone, Pasangan Petahana Dinilai Miliki Modal Politik yang Kuat

Sekianlah artikel Pilkada Bone, Pasangan Petahana Dinilai Miliki Modal Politik yang Kuat kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Pilkada Bone, Pasangan Petahana Dinilai Miliki Modal Politik yang Kuat dengan alamat link https://dportalpiyungan.blogspot.com/2017/05/pilkada-bone-pasangan-petahana-dinilai.html

Subscribe to receive free email updates: